TNI Bentuk Karakter Siswa SDN 1 Surenlor
2019-07-11
Post Views: 310 Trenggalek (Pena Baerlian Online)- Persiapan pembukaan TMMD Reg 105, di Desa Surenlor, Kecamatan Bendungan, anggota jajaran Kodim Trenggalek mengajarkan siswa SDN 1 Surenlor. Materinya berupa kedisiplinan, baris berbaris, ketangkasan, lomba polisi cilik (pocil) hingga keteladanan lainnya. Hal ini dipersipakan untuk acara hiburan upacara pembukaan TMMD Reg 105Continue Reading

