Acara Pelantikan 7 Kepala Daerah Terpilih Di Lampung Akan Di laksanakan Secara Tatap Muka
Bandar Lampung, (Pena Berlian Online)– Tujuh kepala daerah terpilih di Provinsi akan dilantik pada Jumat (26/2/2021). Nantinya, pelantikan akan dilakukan dengan tatap muka. “Hasil rapat dengan Direktorat Jenderal Otonomi Daerah hari ini Lampung diperbolehkan untuk melaksanakan pelantikan tujuh bupati dan walikota secara tatap muka,” kata Sekretaris Daerah Provinsi Lampung, FahrizalContinue Reading